Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK ) memperpanjang masa tahanan mantan Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (SYL) hingga 8 Januari 2024 mendatang.
SYL ditahan terkait kasus dugaan tindak pidana korupsi terkait promosi jabatan di lingkungan Kementerian Pertanian (Kementan).
Komentar
Leave a Reply
Lihat Komentar